Siti Badriah Ungkap Makna Nama Anak Pertama

banner 468x60

 

Wartahot.com, Entertainment – Kebahagiaan tengah menyelimuti pedangdut Siti Badriah. Istri Krisjiana Baharudin itu baru saja melahirkan anak pertama berjenis kelamin perempuan pada, Jumat (18/3/2022).

Read More
banner 300250

Sibad begitu disapa mempaparkan arti nama untuk buah hatinya. Menurutnya, nama adalah doa untuk kebaikan untuk putri tercinta.

“Ada makna dari arti namanya adalah seorang wanita yang tenang dan berkilauan di lautan agama,” kata Krisjiana dikutip dari youtube Seleb Oncam.

Walaupun belum mempublikasi nama putrinya, Krisjiana mengaku sudah ada nama pilihan untuk buah hatinya. Dalam waktu dekat ini, mereka akan memperkenalkan nama anaknya.

“Waktu itu kami ada lima nama anak laki-laki dan lima nama anak perempuan. Kami kan baru tahu gender bulan kedelapan jadi dari lima itu kami saring lagi,” ujarnya.

Krisjiana dan Siti Badrian telah sepakat memberikan nama putrinya dari bahasa arab dan latin.

Nama anaknya kalo nggak salah dari bahasa Arab, Latin, sama nama belakang aku,” ujarnya.

Untuk informasi, Siti melahirkan di RSIA Bina Medika Bintaro, Tangerang. Putri pertamanya lahir dengan berat badan 3,8 kilogram dengan panjang 49 sentimeter.

banner 300x250

Related posts

banner 468x60

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *




Enter Captcha Here :

3 comments

  1. Pingback: weed edibles